Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

Kompetisi Foto Dan Video Dengan Drone 2015

ATURAN DAN TATA CARA LOMBA FOTO DAN VIDEO DENGAN DRONE “PESONA INDONESIA” TEMA : PESONA INDONESIA Tempat wisata, keindahan alam, manusia dan kebudayaan. KETENTUAN UMUM 1.     Terbuka untuk umum pengguna drone, baik amatir, profesional maupun wartawan, Warga Negara Indonesia. 2.      Tidak ada biaya pendaftaran / keikutsertaan. Karya foto dan video yang dikirimkan merupakan file/karya asli, dibuat tahun 2015 dibuktikan Data EXIF. 3.      Karya dan obyek yang terkandung di dalam foto merupakan tanggung jawab peserta lomba. panitia penyelengara tidak melayani segala bentuk tuntutan dari pihak manapun sehubungan dengan obyek dalam foto atau video yang dilombakan. 4.      Peserta boleh mengikuti salah satu kategori lomba atau kedua kategori sekaligus yaitu lomba foto dan video. 5.     Apabila ada lebih dari 1 (satu) karya atas nama 1 (satu ) peserta yang sama memenangi lomba, maka hanya 1 karya berhak mendapatkan hadiah diambil hadiah yang terbesar dari karya-kar

Lomba Foto Ditjen Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Tahun 2015

Pemerintah berkomitmen mempercepat pembangunan proyek infrastruktur jalan untuk mencapai target 96% kemantapan jalan nasional pada tahun 2015 ini. Selain itu juga mengerjakan program-program prioritas sampai lima tahun ke depan. Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyatakan, untuk mencapai target 96% kemantapan jalan nasional, pihaknya mulai melakukan perbaikan dan pemeliharaan jalan nasional yang tersebar di seluruh Indonesia. Khususnya untuk pembangunan jalan di wilayah perbatasan yang menjadi prioritas. Ditjen Bina Marga mencatat, kebutuhan dana untuk membangun infrastruktur jalan hingga lima tahun ke depan mencapai Rp 278 triliun. Dana tersebut untuk mendukung pencapaian target program prioritas: Target kemantapan jalan 2015 sebanyak 96%;  Target kemantapan jalan 2019 sebanyak 100%; Preservasi lalan sepanjang 29.535 km; Rekonstruksi/ peningkatan struktur jalan 2.423 km; Pelebaran jalan 2.359 km; Pembangunan jalan baru 402 km; Pembangunan

10 Tips Mudah Bekerja Ke Luar Negeri

Berkeinginan bekerja di luar negeri dengan gaji yang lumayan besar, dan melalui jalur yang di tentukan pemerintah. Di lansir dari BPTKIT Provinsi Jawa Barat berikut adalah langkah mudah : 1.      Dapatkan Informasi Inforamsi bekerja diluar negeri dapat anda dapatkan di: 1.     Kantor Dinas Tenaga Kerja di Tingkat Kabupaten/Kota 2.     Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia dan PPTKIS yang telah di tunjuk pemerintah untuk menyelenggarakan perekrutan, sampai dengan pengiriman tenaga kerja Indonesia ke luar negeri. Kantor PPTKIS dapat di jumpai di setiap provinsi yang ada di Indonesia. 3.     Balai Pelayanan Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) di Ibukota Provinsi. 2.      Pendaftaran Pendaftaran untuk menjadi TKI di : 1.     Kantor Dinas Tenaga Kerja di Tingkat Kabupaten/Kota. 2.     PPTKIS 3.      Seleksi Setelah kegiatan pendaftaran selesai, maka calon TKI harus menjalani seleksi. Materi seleksi adalah : 1.     Seleksi administrasi

Ingin Punya Rumah Sendiri Tanpa KPR?

Kebelet ingin punya rumah sendiri? Mungkin ini bisa menjadi referensi dalam memutuskan keinginan hati yang sangat kuat untuk mempunyai rumah. Di salin dari pengusaha muslim Kali ini ada sebuah pertanyaan menarik di milis  PM-Fatwa  berkaitan dengan seorang member yang sangat ingin punya rumah sendiri dengan KPR. Namun masih ragu dan takut bahaya Riba. Di lain hal, harga tanah tiap tahun terus naik. Mungkin keinginan ini juga terbetik dalam pikiran pembaca pengusahamuslim.com. Yuk mari kita simak diskusi menarik ini! Assalamu’alaikum wrwb. sebelumnya saya minta maaf apabila ada kata yg kurang berkenan… begini pak ustadz,saya adalah seorang wiraswata yang kepingin punya tanah dan rumah sendiri. Bagaimana hukumnya menurut islam jika seseorang mengajukan kredit KPR di bank? Dan apa dampaknya dgn riba serta bagaimana solusinya? Mengingat harga tanah semakin melambung. Terimakasih. Tanggapan dari teman PengusahaMuslim di Milis PM-Fatwa : Saya bukan ustadz, cuman mau share pe

Mengenal Bright Gas 5,5 Kg Dari Pertamina

Di lansir dari akun resmi Twitter Pertamina hari ini Jum’at, 23 Oktober 2015 bertempat Epiwalk Kuningan, pertamina akan meluncurkan LPG cantik berwarna pink (merah muda) yang di beri nama Bright Gas. Sebagai penyemangat para Bunda masak di rumah. Bright Gas 5.5 kg menawarkan berbagai kelebihan bagi konsumen, fitur teknologi Double Spindle Valve System (DSVS) pada valve tabung dan fitur OCS (Optical Color Switch) pada segel menjadikan produk ini lebih aman dan terjamin isinya. Melalui layanan terpusat di Pertamina Contact Center 500 000 konsumen pun dapat lebih nyaman dalam memesan produk cantik yang berwarna Pink ini. Apakah Keunggulan Bright Gas? LEBIH AMAN Tabung Bright Gas 5,5 Kg memiliki fitur Katup Ganda DSVS (Double Spindle Valve System) yang 2x lebih aman dalam mencegah kebocoran pada kepala tabung. Untuk menjamin kualitas dan ketepatan isi, Bright Gas 5,5 kg juga dilengkapi dengan Segel Hologram dengan fitur OCS (Optical Color Switch) yang telah memperoleh paten d

Sayembara Menulis Surat Untuk Presiden Bagi Siswa / Siswi SMP Se Indonesia 2015

Sayembara Menulis Surat Untuk Presiden Bagi Siswa / Siswi SMP Se Indonesia   Surat pernah menjadi salah satu media komunikasi yang utama. Surat biasa digunakan sebagai alat komunikasi resmi dan tidak resmi. Surat resmi biasanya digunakan untuk situasi formal. Sedangkan surat tidak resmi lebih bersifat pribadi yang biasanya menjadi media komunikasi antar teman, kerabat dan keluarga. Seiring perkembangan teknologi. dengan adanya media sosial yang dianggap lebih memudahkan dalam berkomunikasi. surat mulai ditinggalkan. Padahal dengan menulis surat. kita dapat melatih cara mengomunikasikan perasaan dan pikiran. serta kemampuan berbahasa. Dalam rangka menumbuhkan minat menulis dan mencari buku terbitan. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan memberi kesempatan kepada para siswa SM P se-Indonesia untuk mengasah dan memupuk kemampuan menulis surat melalui kegiatan sayembara menulis surat kepada Presiden Republik Indonesia. Tujuan S